MENATA REGULASI PEGADAIAN SYARIAH (UPAYA MENERAPKAN AL-MAQASID DAN MEMINIMALKAN KESENJANGAN SOSIAL)


Authors :
(1) Iiz Izmuddin Mail ()

Abstract


This study aims to prove that legislation or government regulation (No. 103 of 2000) relating to pawnshops still have not touched the side of shari'a, thus because its existence is intended for business purposes and does not touch the social side. Whereas the original purpose of al-Rahn contract is for social purposes. Changes in the transaction purpose of social objectives into the business transaction will result in social problems. The research method with a theoretical framework Maqasid al-Shariah that seen from the legal perspective (Islam), ethics, and the unity will be linked with the Fatwa No. 25 / DSN-MUI / III / 2002 concerning Rahn, DSN-MUI No. 26 / DSN-MUI / III / 2002 concerning Gold Rahn and DSN No. 68 / DSN-MUI / III / 2008 concerning Rahn tasjily as a reference of the technical implementation in implementing the Islamic pawnshop Organization products. The study concluded that the presence of the Islamic pawnshop just touches the side of the law, but the ethics and the unity is still neglected, for example, the issue of justice and social inequality and this paper describes how should the rules applied by social institutions so that the application of al-Rahn can be applied in its tracks, to reduce social- economic inequalities.

Penelitian ini betujuan ingin membuktikan bahwa Undang-undang atau Peraturan Pemerintah (Nomor 103 tahun 2000) yang berkaitan dengan pegadaian masih belum menyentuh sisi syariah, hal demikian dikarenakan keberadaanya diperuntukan untuk tujuan bisnis belaka dan tidak menyentuh sisi sosialnya. Padahal tujuan awal disyariatkannya akad al-rahn adalah untuk tujuan sosial. Perubahan tujuan transaksi dari tujuan sosial merubah dengan transaksi bisnis akan berakibat pada masalah sosial. Metode penelitian dengan kerangka teori Maqasid al-Shariah yang dilihat sisi hukum (Islam), etika, dan tauhid akan dihubungkan dengan Fatwa No. 25/DSN-MUI/III/2002 tentang Rahn, DSN-MUI No. 26/DSN-MUI/III/2002 tentang Rahn Emas dan Fatwa DSN No. 68/DSN-MUI/III/2008 tentang rahn tasjily sebagai rujukan dari pelaksanaan teknis dalam melaksanakan produk Lembaga Pegadaian Syariah. Penelitian ini menyimpulkan bahwa keberadaan Pegadaian Syariah hanya menyentuh sisi hukum saja, namun sisi etika dan tauhid masih terabaikan, misalnya masalah keadilan dan kesenjangan sosial dan tulisan ini menjelaskan bagaimana seharusnya peraturan-pertauran yang diterapkan lembaga sosial sehingga penerapan al-rahn dapat diterapkan di jalurnya yaitu untuk mengurangi kesenjangan sosial-eonomi

Keywords


Justice, Maqasid Sharia, Social Inequality.

Full Text:

PDF

| DOI: http://dx.doi.org/10.30983/islam_realitas.v2i2.187

References

Buku Teks

‘Azat, ‘Ubaid al-Di‘as, al-Qawa‘id al-Fiqhiyyah ma‘a al-Sharh al-Mujaz (Beirut: Dar al-Turmudhi, 2000).

al-Raisuni, Ahmad, Nazariyyah al-Maqasid ‘inda al-Shatbi (Riyadh: Dar al-Ilmi, 1976).

Al-Shatibi, al-Muwafaqat, Juz IV (Beirut: Dar al-Fikr, 1987).

al-Shubili, Jurnal, Catatan-catatan Shaikh Yusuf Shubli (Jakarta: PT Rajawali Press, 1988)

Al-Tufi, “Risalah Fi Ri’ayah al-Maslahah”, editor; Ahmad Abd al-Rahim al-Shayih, al-Risalah (Riyadh: Dar al-Ilmi, 1976).

Belkaoi, Ahmed Riahi, Teori Akuntansi (Jakarta: Gramedia, 2000).

Chapra, M. Umar, Islam And The Economic Chalengge (Cambridge: Cambridge University Press, 1998).

Chapra, Toward a Just Monetary System (London; The Islamic Foundation, 2002)

Friedlander, Steven, Conceps And Methods Of Social Work (Jakarta: Gramedia, 2000).

Ibn Ahmad, Muhammad Sa‘ad, Maqasid al-Shari‘ah al-Islamiyyah wa ‘Alaqatuha bi al-Adillah al-Shar‘iyyah (Beirut: Dar al-Fikr, 1987)

Kazarian, Islamic Versus Traditional Banking, 55

Kazarian, Islamic Versus Traditional Banking, Financial Innovation in Egypt (Boulder: Westview, 1993)

Parson, T, The Social System (Glrencoe: Free Press, t.thn).

Qutb, Sayyid, al-‘Adalah al-Ijtimaiyyah Fi al-Islam, Dar al-Risalah (Beirut: Dar al-Fikr, 1987)

Rawl, Jhon, Justice As Fairnes: Political Not Metafisical (New York: Routledge, 1997).

Sunan al-Tabrani; bab Sadaqah hadis ke 8, dan Musnad Ahmad Ibn Hanbal. Juz I, (Beirut: Dar al-Fikr, 1987).

Swasono, Sri Edi, Indonesia dan Doktrin Kesejahteraan Sosial (Jakarta: Perkumpulan PraKarsa, 2010).

Jurnal

Abbas, Anwar, “Sistem Ekonomi Islam, Suatu Pendekatan Filsafat, Nilai-nilai Dasar, dan Insrumental, al-Iqtisad”, Jurnal ‘ilmu Ekonomi Syariah, Vol IV, No. 1, 2007.

Aibak, Kutbuddin. "Pengelolaan Zakat Di Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Tulungagung Dalam Perspektif Maqashid Al-Syariah." Ahkam: Jurnal Hukum Islam 4.2, 2016.

Asmuni, Asmuni. "Strategi Pembangunan Ekonomi Berbasis Sistem Al-maqashid." Millah: Jurnal Studi Agama 14.1, 2014.

Batson & Powell, ‘Five Studies Testing Two New Egoistic Alternatives to the Empaty-Altruism Hypothesis’, Journal of Personality and Social Psyochology, Vol. 55, No. 1, 2006.

Ghulam, Zainil. "Implementasi Maqashid Syariah dalam Koperasi Syariah." Iqtishoduna: Jurnal Ekonomi Islam 5.1, 2016.

Hasneni, “Tradisi Lokal Pagang Gadai dalam Masyarakat Minangkabau”, Islam Realitas: Journal of Islamic & Social Studies, Vol.1 No.1, 2015.

Maimun, Maimun. "Pendekatan Maqashid Al-Syariah terhadap Pendistribusian Dana Zakat dan Pajak untuk Pembangunan Masjid." ASAS 4.2, 2012.

Miyagi, Khea, and Muhammad Nafik HR. "Perbandingan Kesejahteraan antara Pengusaha dan Pegawai Perspektif Maqashid Syariah di Kelurahan Kejawan Putih Tambak Surabaya." Jurnal Ekonomi Syariah Teori dan Terapan 1.1, 2015.

Muchlis, Saiful, and Anna Sutrisna Sukirman. "Implementasi Maqashid Syariah Dalam Corporate Social Responsibility Di PT Bank Muamalat Indonesia." Jurnal Akuntansi Multiparadigma 7.1, 2016.

Mustafa, Edwin Nasution, “Islamic Spirit and Morale in Economic”, Journal of International Developmnet and Coorperation, Vol. 15, No 1-2, 2009.

Peter Ulrich, ‘Economic Citizenship Right and Responsibilities In Service Of a Humane Society’ Humanism In Business, Vol. 1 No. 32, 2000.

Sakni, Ahmad Soleh. "Konsep Ekonomi Islam dalam Mengentaskan Kesenjangan Sosial: Studi atas Wacana Filantropi Islam dalam Syari’at Wakaf." Jurnal Ilmu Agama 14.1, 2016.

Sudrajat, Anton, and Amirus Sodiq. "Analisis Penilaian Kinerja Bank Syariah Berdasarkan Indeks Maqasid Shari'ah (Studi Kasus pada 9 Bank Umum Syariah di Indonesia Tahun 2015)." Bisnis: Jurnal Bisnis dan Manajemen Islam 4.1, 2016.

Timur, Kuran, “Islamic Economic And Islamic Subeconomy”, Journal of Economic Perspective, Vol. 1, 2010.




DOI: http://dx.doi.org/10.30983/islam_realitas.v2i2.187

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Iiz Izmuddin

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

______________________________________________________________________
Academia.Edu

Islam Realitas: Journal of Islamic and Social Studies
e-ISSN / p-ISSN : 2477-12012477-1309
: Organized by : Universitas Islam Negeri Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
: https://ejournal.uinbukittinggi.ac.id/index.php/Islam_realitas

: islamrealitas.uibukittinggi@gmail.com - islamrealitas@uinbukittinggi.ac.id
: View Stats "Islam Realitas"
Creative Commons License
Licensed Under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License